KEWAJIBAN BERUSAHA
Pribadi yang sukses memusatkan perhatian untuk
mengejar kemenangan, ia tidak mau diam dan terbenam dalam keadaan yang
ada. »Chun Ju -Yung, Founder dari Hyundai«
Filipi 3:12 "Bukan
seolah-olah aku telah memperoleh hal ini atau telah sempurna, melainkan
aku mengejarnya, kalau-kalau aku dapat juga menangkapnya, karena akupun
telah ditangkap oleh Kristus Yesus."
Keselamatan didalam Yesus
Kristus memang telah tersedia, akan tetapi kita harus meraihnya dengan
percaya kepadaNya barulah keselamatan itu menjadi milik kita.
Demikian pula sukses dan keberhasilan!. begitu banyak kesempatan yang telah tersedia & kita hanya tinggal meraihnya.
Tidak
ada orang yang bisa sukses hanya dengan berdiam diri sambil melamun,
melainkan kita harus bekerja keras dan mengejarnya dengan serius, sambil
tetap menggantungkan harapan kita hanya pd Tuhan & anugrahNya, sbb
berusaha adalah kewajiban kita tetapi berkat & peninggian adalah hak
Tuhan & dr Tuhan asalnya.
Jangan pernah menyalahkan situasi
dan keadaan atau orang lain apalagi Tuhan!, kalau kita tidak pernah
berhasil karena telah begitu malas untuk bergerak maju.
Amsal
6:10 Tidur sebentar lagi, mengantuk sebentar lagi, melipat tangan
sebentar lagi untuk tinggal berbaring, 11. maka datanglah kemiskinan
kepadamu seperti seorang penyerbu, dan kekurangan seperti orang yang
bersenjata.
Minggu, 13 Oktober 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
|
Mengenai Saya |
Arsip Blog
-
▼
2013
(256)
-
▼
Oktober
(38)
- LAKUKAN LBH DULU TANPA PAMRIHJika Anda ingin dici...
- Jangan didik anakmu laki-lakiBahwa kekuatan dan ke...
- •Suami Istri: Duet or Duel??•Tuhan Allah berfirma...
- KASIH - LEBIH DARI SEKEDAR CCTVBnyk kejahatan bis...
- K E S E M P A T A N & P I L I H A N
- "Impian adalah titik awal keberhasilan. Tapi, hany...
- Kesaksian Nasir Kaleem Siddiki, seorang Muslim yg ...
- Semakin kita pandai BERSYUKUR, semakin tinggi KEBA...
- TRAGEDI "MENGABAIKAN""One of the worst tragedy in...
- KASIH KARUNIA ADALAH MODAL, BUKAN TUJUAN"There wi...
- 1000 KELERENG ...
- SELALU ADA HARAPAN BAGI YG PERCAYADon't lose hope...
- FAKTOR KESUKSESAN ...
- Musim Cheng Beng (sembayang kuburan) telah tiba, ...
- NASIB BURUK & NASIB BAIK TUHAN...
- HUKUM ALLAHAnda tidak dapat memproduksi satu bayi...
- Dibalik keberhasilan ada doa dan usaha. Di setiap...
- KEWAJIBAN BERUSAHAPribadi yang sukses memusatkan p...
- Terbaik dari Cinta adalah memberi.Terbaik dari Kas...
- "Pada Paskah ini, mari kita menangkap penyataan Y...
- "PEMULUNG" O:) Suatu ketika seorang guru bertanya...
- Happy Passover Friends..... ...
- Pernahkah kita sadari...Berapa lama Dia tergantung...
- Easter = Paskah?Patut diketahui, supaya Ъ salah....
- "Alangkah baiknya jika pada hari ini juga engkau ...
- TUNTASAku hanya hidup sekali di dunia ini. Jadi, ...
- "One of the things I love about God's Word is tha...
- Suatu hari seorg Missionaris berjalan melintasi ...
- Luk 17:12-18. "Lalu Yesus berkata: 'Bukankah kese...
- "SUNGAI KEHIDUPAN"
- The greatest test of our integrity and character i...
- 1 Sam 1:6-17. "dan dengan hati pedih ia (Hana) be...
- "PUJIAN atau KRITIK""Sebab aku sangat bersukacita...
- "KUASA DOA"
- "AIR atau AWAN"O:)
- KASIH itu bukan mengenai seberapa banyak kita bis...
- TEGURAN TEGURAN TEGURAN
- 10 fakta mengenai daging Babi :
-
▼
Oktober
(38)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar