Kamis, 19 September 2013

Dari dulu sampai sekarang KETIDAKPASTIAN adalah sebuah kepastian. Tapi sebenarnya KEKHAWATIRAN hanyalah salah satu PILIHAN.
Tapi lantaran terlalu seringnya kita menjadikan kekhawatiran ini sbg pilihan, maka ia bertumbuh subur dalam diri kita sehingga seakan akan tiada pilihan lain selain merasa khawatir.
Setiap hari kita dipenuhi oleh rasa khawatir yg berlebihan akan hari esok. Lalu tepat datangnya hari ini. Bukankah hari ini adalah hari esok dari kemarin yg kita khawatirkan? Semuanya baik2 saja kan ternyata?
Yakini bahwa Tuhan selalu memberikan yg terbaik dlm hidup kita. Hiduplah untuk hari ini dengan penuh SYUKUR dan BERSERAH. Jauhkan diri dari AKAR2 Kekhawatiran. Life is beautiful!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar